Pesona Valentine's Day di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali
Buletindewata.id, Badung - Bulan Februari dikenal sebagai bulan kasih sayang bagi banyak orang di seluruh dunia. Tanggal 14 Februari, yang merupakan Hari Valentine, menjadi simbol perayaan kasih sayang dan cinta. Di Bandara I Gusti Ngurah Rai, suasana penuh kegembiraan dan romantisme turut dihadirkan untuk memeriahkan Hari Valentine pada Jumat, (14/2).
Posting Komentar untuk "Pesona Valentine's Day di Bandara I Gusti Ngurah Rai Bali"